Puisi Malam
Bismillaahirrahmaanirrahiim
Kau tahu berteman dengan malam tak selamanya sunyi
Malam itu tak selamanya kelam
Disini kutemukan ketenangan
Damai dalam sepi
Sunyinya abadi
Duhai malam ku merindumu
Merindu saat-saat kau mengantarkanku pada Rabbku
Kau tahu berteman dengan malam tak selamanya sunyi
Malam itu tak selamanya kelam
Disini kutemukan ketenangan
Damai dalam sepi
Sunyinya abadi
Duhai malam ku merindumu
Merindu saat-saat kau mengantarkanku pada Rabbku
0 komentar
Kasih komentar dong biar nggak terlalu sepi hehe